Ekonomi Mikro dan Makro

A. Ekonomi Mikro adalah cabang ilmu yang mempelajari fungsi individu dan perilaku sistem pembauatan keputusan individu yang terdiri dari perusahaan dan rumah tangga. Ekonomi mikro ini mebahas tentang membahas kegiatan ekonomi individu yang sebagai konsumen , sebagai faktor produksi maupun sebagai produsen

B. Ekonomi Makro adalah cabang ilmu dari ilmu ekonomi yang memplajari perilaku ekonomi secara agregat seperti total pendapatan, tingkat tenaga kerja hasil produksi dan sebagainya. Ekomno makro sendiri membagas keadaan keseluruhan dari kegiatan perekonomian meliputi tindakan para konsumen,para pengusaha pemerintah, lembaga keuangan dan negara.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar