BENTUK-BENTUK AKOMODASI
Bentuk akomodasi sebagai berikut;
1. Koersi
Adalah bentuk akomofasi yang prosesnya dipaksakan
2. Komproni
Adalah akomodasi yang terjadi karena masinh-masing pihak mengurangai tutuntan agar tercapai suatu penyelesaian terhadap suatu persalisihan yang ada.
3. Arbitrase
Adalah cara mengatasi konflik dengan meninta bentuan pihak ketiga sebagai penengah.
4. Toleransi
Adalah sikap saling menghormati dan mengahargai pendirian masing-masing
5. Mediasi
Adalah cara mengatasi konflik dengan meminta bantuan pihak ke tiga sebagai penasehat.
6. Konversi
Adalah penyelasaian konflik dengan mengalahnya salah satu pihak dan menerima pendirian pihak lain.
7. Konsisliasi
Adalah penyelesaian konflik dengan jalan mempertemukan pihak-pihak yang bertentangan lewat perundingan untuk memperoleh kesepakatan
8. Ajudikasi
Adalah penyelesaian konflik melalui pengadilan
9. Stalemate
Berarti jalan buntu dengan pihak-pihak yang bersengketa sama kuat dan kedua belah pihak tidak memiliki harapan untuk maju maupun mundur sehingga sengketa ioni kelihatan sudah berhenti tetapi sebenarnya belumberhenti.
10. Seregasi
Adalah upaya salingmemisah diri atau saling menghindari dari pihak-pihak yang bertentangan dalam rangka mengurangi ketegangan
11. Gencatan senjata
Adalah penangguhan permusuhan atau peperangan dalam jangka waktu tertentu
12. Displasemen
Adalah usaha mengakhiri konflik dengan mengalihkan pada objek lain.
Silahkan Meninggalkan Pesan
Labels
- Agama Islam (7)
- Bahasa Indonesia (2)
- Biologi (5)
- Ekonomi (3)
- geografi (2)
- PKN (8)
- Sejarah (13)
- Sosiologi (23)
Blog Archive
-
▼
2010
(64)
-
▼
Juli
(60)
- Definisi Uang
- Pendapatan Nasional
- Ekonomi Mikro dan Makro
- Macam-macam Ras yang ada di dunia
- Pengaruh Seni Arsitektur India
- Kerajaan Kutai
- Revolusi Hijau
- Perjanjian-perjanjian yang terjadi pada Perang dun...
- Pengertian Orde Baru
- Pengertian Otonomi daerah
- Macam-macam kebijakan publik
- SOSIALISASI SEBAGAI PROSES PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN
- Landasan Penggunaan Media Pembelajaran
- TEORI BELAJAR ALIRAN TINGKAH LAKU
- NILAI DAN NORMA SOSIAL
- Pengertian Filsafat
- KAJIAN SOSIOLOGI
- ARTI PENTING KONSEP DALAM ILMU PENGETAHUAN
- PERAN SOSIOLOG
- JAJAK PENDAPAT UMUM
- RISET ATAU PENELITIAN
- RAGAM NILAI SOSIAL
- Cipta Rasa Karsa
- PERILAKU KOLEKTIF
- FAKTOR YANG MENDASARI TERJADINYA INTERAKSI SOSIAL
- BENTUK-BENTUK AKOMODASI
- STRUKTUR KEPRIBADIAN MENURUT SIGMUND FREUD
- PROF DR. K.P.H. SELO SOEMARDJAN (1915-2003) BAPAK ...
- KOENTJARANINGRAT (1923-1999) BAPAK ANTROPOLOGI IND...
- PROF. ASTRID SUSANTO PH.D. (1936-2006)AHLI SOSIOLO...
- ciri-ciri nilai sosial yang ada di masyarakat
- Pengertian Stratifikasi
- Ciri Dasar Diferensiasi Sosial
- Sistem Kasta
- Bukti-Bukti Proses Interaksi di Beberapa Daerah de...
- Perubahan Sosial
- Budaya Politik
- Pengertian Partai Politik
- Sistem Kepartaian
- Perilaku Budaya Demokrasi
- Ciri Demokrasi Liberal
- Ciri Demokrasi Sosial Komunis
- Golongan Orang yang Mati Sahid
- Hukum Jual Beli
- Pengertian Jual Beli
- Pengertian Muamalah
- AQIDAH
- SIFAT-SIFAT RASUL
- SIFAT WAJIB BAGI ALLAH
- BENTUK ATAU TIPE SUNGAI
- POLA ALIRAN SUNGAI
- Ikan apa yang dapat hidup di luar air?
- HIKAYAT RAJA-RAJA PASAI
- HIKAYAT INDERA BANGSAWAN
- JAGUNG SEBAGI BAHAN PEMBUAT BIOETANOL
- HEWAN PERTAMA YANG HIDUP DI DARAT
- Mengapa ngengat taerbang kearah cahaya ?
- Ikan apa yang tidur paling lama ?
- PABRIK ETHANOL DARI NIRA AREN (Arenca pinnata) DEN...
- Peristiwa Rengasdengklok
-
▼
Juli
(60)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar